Tanpa rose water, ini cara kencangkan kerutan di wajah agar awet muda pakai 1 jenis kacang-kacangan

Begini cara membuat dan mengaplikasikannya
Seperti yang dilakukan pemilik akun TikTok @diy_bodycare. Namun bukannya menggunakan rose water yang biasa dipakai untuk atasi masalah ini, pemilik akun justru memakai 1 jenis kacang-kacangan. Kacang-kacangan yang dimaksud adalah kacang hijau. Ia juga menambahkan bahan lain yaitu beras dan telur.
"Masker Wajah Untuk Mengatasi Jerawat & Kerutan," katanya dalam video unggahan, yang briliobeauty.net lansir dari akun TikTok @diy_bodycare, Senin (13/11).
- Nggak perlu laser mahal, 13 cara mengatasi kerutan di wajah ini bikin kulit auto kencang dan awet muda Dengan memanfaatkan bahan-bahan alami ini, kamu bisa mengatasi kerutan dan masalah kulit lainnya.
- Tanpa serum penuaan, dokter ini tunjukkan cara cegah kerutan di wajah pakai 1 bahan makanan Sebagai solusi alternatif, kamu bisa mencegah kerutan menggunakan perawatan topikal.
- Tak perlu air beras, ini cara menghilangkan kerutan pada wajah hanya pakai masker dari 1 jenis minuman Trik ini bisa mengencangkan wajah dengan cara merangsang pembentukan kolagen pada kulit.
foto: freepik.com
Kacang hijau merupakan salah satu jenis kacang-kacangan yang biasanya dijadikan bubur. Rasanya yang lezat, tinggi serat serta vitamin, membuat kacang hijau menjadi makanan favorit banyak orang. Selain baik untuk kesehatan tubuh, kacang hijau ternyata juga memiliki segudang manfaat untuk kecantikan kulit lho.
Salah satunya adalah mengatasi kerutan pada kulit. Vitamin A dalam kacang hijau membantu menyediakan antioksidan, karotenoid, dan flavonoid yang bermanfaat untuk mencegah tanda penuaan. Kandungan ini juga membantu menjaga kesehatan kulit dan mencegah munculnya kerutan dan keriput.
Beras juga umum digunakan untuk merawat kecantikan wajah. Tak terkecuali untuk mengencangkan kulit dan mengurangi tampilan kerutan wajah. Ini berkat kandungan antioksidan yang dapat membantu menjaga elastisitas kulit dan memperlambat tanda-tanda penuaan. Kandungan vitamin E dalam beras juga diketahui mampu merangsang pembentukan kolagen. Hal ini yang akan membuat kulit tetap kencang.
Pun dengan telur yang dipercaya memiliki kandungan vitamin A yang sangat ampuh mengurangi kerutan di wajah dan menyamarkan garis halus, serta bisa mencegah timbulnya kerutan dan menangkal radiasi sinar UV.
foto: TikTok/@diy_bodycare
Ketiga bahan tersebut bisa kamu jadikan sebagai masker wajah yang ampuh mengurangi tampilan kerutan di wajah. Wajahmu juga akan tampak kencang, bebas jerawat, dan cerah. Begini cara membuat dan mengaplikasikannya.
Bahan:
1. Kacang hijau secukupnya
2. Beras secukupnya
3. 1 butir telur
foto: TikTok/@diy_bodycare
Cara membuat dan mengaplikasikan:
1. Cuci kacang hijau dan beras sampai benar-benar bersih.
2. Tuangkan kacang hijau dan beras pada blender dengan perbandingan 1:1.
3. Blender kedua bahan tersebut sampai menjadi seperti bubuk.
4. Ambil 2 sendok makan bubuk dari kedua bahan tersebut pada mangkuk.
5. Tambahkan telur kemudian aduk sampai tercampur merata.
6. Cuci wajah terlebih dahulu dan pastikan benar-benar bersih.
7. Aplikasikan masker wajah buatanmu pada wajah secara menyeluruh.
8. Diamkan selama 15 menit kemudian bilas dengan air hangat dan dilanjutkan dengan air dingin.
9. Lanjutkan dengan penggunaan moisturizer.
10. Gunakan masker ini secara rutin 2-3 kali dalam seminggu untuk mendapatkan wajah yang kencang.
@diy_bodycare suara asli - Putastarri
Seperti yang dilakukan pemilik akun TikTok @diy_bodycare. Namun bukannya menggunakan rose water yang biasa dipakai untuk atasi masalah ini, pemilik akun justru memakai 1 jenis kacang-kacangan. Kacang-kacangan yang dimaksud adalah kacang hijau. Ia juga menambahkan bahan lain yaitu beras dan telur.
"Masker Wajah Untuk Mengatasi Jerawat & Kerutan," katanya dalam video unggahan, yang briliobeauty.net lansir dari akun TikTok @diy_bodycare, Senin (13/11).
foto: freepik.com
Kacang hijau merupakan salah satu jenis kacang-kacangan yang biasanya dijadikan bubur. Rasanya yang lezat, tinggi serat serta vitamin, membuat kacang hijau menjadi makanan favorit banyak orang. Selain baik untuk kesehatan tubuh, kacang hijau ternyata juga memiliki segudang manfaat untuk kecantikan kulit lho.
Salah satunya adalah mengatasi kerutan pada kulit. Vitamin A dalam kacang hijau membantu menyediakan antioksidan, karotenoid, dan flavonoid yang bermanfaat untuk mencegah tanda penuaan. Kandungan ini juga membantu menjaga kesehatan kulit dan mencegah munculnya kerutan dan keriput.
Beras juga umum digunakan untuk merawat kecantikan wajah. Tak terkecuali untuk mengencangkan kulit dan mengurangi tampilan kerutan wajah. Ini berkat kandungan antioksidan yang dapat membantu menjaga elastisitas kulit dan memperlambat tanda-tanda penuaan. Kandungan vitamin E dalam beras juga diketahui mampu merangsang pembentukan kolagen. Hal ini yang akan membuat kulit tetap kencang.
Pun dengan telur yang dipercaya memiliki kandungan vitamin A yang sangat ampuh mengurangi kerutan di wajah dan menyamarkan garis halus, serta bisa mencegah timbulnya kerutan dan menangkal radiasi sinar UV.
foto: TikTok/@diy_bodycare
Ketiga bahan tersebut bisa kamu jadikan sebagai masker wajah yang ampuh mengurangi tampilan kerutan di wajah. Wajahmu juga akan tampak kencang, bebas jerawat, dan cerah. Begini cara membuat dan mengaplikasikannya.
Bahan:
1. Kacang hijau secukupnya
2. Beras secukupnya
3. 1 butir telur
foto: TikTok/@diy_bodycare
Cara membuat dan mengaplikasikan:
1. Cuci kacang hijau dan beras sampai benar-benar bersih.
2. Tuangkan kacang hijau dan beras pada blender dengan perbandingan 1:1.
3. Blender kedua bahan tersebut sampai menjadi seperti bubuk.
4. Ambil 2 sendok makan bubuk dari kedua bahan tersebut pada mangkuk.
5. Tambahkan telur kemudian aduk sampai tercampur merata.
6. Cuci wajah terlebih dahulu dan pastikan benar-benar bersih.
7. Aplikasikan masker wajah buatanmu pada wajah secara menyeluruh.
8. Diamkan selama 15 menit kemudian bilas dengan air hangat dan dilanjutkan dengan air dingin.
9. Lanjutkan dengan penggunaan moisturizer.
10. Gunakan masker ini secara rutin 2-3 kali dalam seminggu untuk mendapatkan wajah yang kencang.
@diy_bodycare suara asli - Putastarri
-
Skincare Cara simpel pudarkan spot hitam dan kulit belang pakai 1 jenih buah, wajah auto kinclong merata
Annathiqotul Laduniyah -
Mengecilkan Pori-Pori Wajah Cara mudah dapatkan glass skin yang bebas pori-pori dan garis halus, pakai toner dari 1 ampas buah
Annathiqotul Laduniyah -
Kulit Keriput Bikin kulit bebas keriput, kombinasi 3 jenis buah ini ampuh jadi pengganti minuman kolagen instan
Anindya Kurnia -
Gigi Tak perlu kunyit, ini trik putihkan gigi kuning dan hempas bau mulut pakai 1 jenis tanaman
Devi Aristyaputri -
Gigi Cukup pakai 1 bahan rempah ini, noda kuning pada gigi bisa memudar tanpa baking soda
Devi Aristyaputri -
Gigi Tak butuh kulit pisang, rahasia gigi putih bebas lubang bisa pakai 1 jenis rempah ini
Devi Aristyaputri