Cuma pakai 2 bahan sayuran, begini cara membuat krim pencerah kulit pigmentasi dan bintik hitam

Cuma pakai 2 bahan sayuran, begini cara membuat krim pencerah kulit pigmentasi dan bintik hitam

Bahan-bahan:

cara membuat krim pencerah kulit pigmentasi dan bintik hitam berbagai sumber

cara membuat krim pencerah kulit pigmentasi dan bintik hitam
YouTube/ Tanya Chaudhary

1. 2 Buah tomat
2. 1 Buah kentang
3. Olive oil
4. Gliserin
5. Gel lidah buaya

Cara membuat:

cara membuat krim pencerah kulit pigmentasi dan bintik hitam berbagai sumber

cara membuat krim pencerah kulit pigmentasi dan bintik hitam
YouTube/ Tanya Chaudhary

1. Cuci bersih tomat dan belah menjadi dua bagian
2. Parut tomat tersebut dan saring
3. Cuci bersih kentang tersebut dan belah menjadi dua
4. Parut dan peras
5. Campurkan kedua air perasan tersebut
6. Tambahkan satu sendok olive oil atau minyak zaitun
7. Tuangkan satu sendok gliserin ke dalam bahan campuran
8. Masukkan dua sendok gel lidah buaya.

Cara mengaplikannya:

1. Aplikasikan pada wajah secara menyeluruh
2. Diamkan kurang lebih 15 menit dan bilas menggunakan air biasa.

Dengan menggunakan krim dari dua macam sayuran ini pigmentasi dan bintik hitam di wajah pun dapat teratasi. Untuk mendapatkan hasil maksimal, gunakan masker ini secara rutin.

"Aku mau coba ini," tulis akun @determind diva.

"Ini bekerja," komentar akun @omanoman.

"Saya suka resep ini karena dapat mencerahkan," akun @sc berkomentar.

"Gunakan pada pagi hari sebagai day cream," tulis akun @Jalini Saranya.

(brl/ola)

tags

Advertising
Advertising
STORIES