Terlihat 10 tahun lebih muda, ini trik membuat botoks alami dari 1 bahan rempah

Terlihat 10 tahun lebih muda, ini trik membuat botoks alami dari 1 bahan rempah

Brilio.net - Belakangan ini metode perawatan kecantikan berkembang dengan pesat. Berbagai treatment untuk mengatasi permasalahan kulit wajah pun mulai ditawarkan kepada mereka yang membutuhkan, salah satunya adalah botoks. Perawatan wajah yang satu ini telah menjadi salah satu metode kecantikan yang populer dan diminati oleh banyak kaum hawa lantaran dapat mengatasi tanda-tanda penuaan.

Dilansir briliobeauty.net dari Cleveland Clinic, Kamis (25/5) treatment botoks adalah perawatan medis non-bedah yang melibatkan injeksi botulinum toxon A ke dalam otot-otot wajah tertentu, seperti kening, mata, dan mulut. Botulinum toxin atau dikenal sebagai botoks, bekerja dengan merelaksasi otot-otot yang berkontraksi berlebihan. Dampak positif dari treatment ini adalah mengurangi kemunculan garis-garis halus, kerutan pada wajah, merampingkan rahang, dan mengangkat alis.

Di sisi lain, meskipun perawatan yang satu ini memberikan banyak manfaat untuk wajah. Treatment ini juga memiliki sisi negatif atau efek samping, seperti kemerahan, bengkak, dan kulit yang tampak memar di area injeksi.

(brl/far)

tags

Advertising
Advertising
STORIES