Pendaki gunung sering mengalami 3 permasalahan kulit ini, berikut 7 cara mengatasinya

Pendaki gunung sering mengalami 3 permasalahan kulit ini, berikut 7 cara mengatasinya

1. Rutin lakukan eksfoliasi

Cara mengatasi masalah kulit bagi pendaki  2023 istimewa

foto : freepik.com

Eksfoliasi merupakan kegiatan perawatan untuk mengangkat sel kulit mati. Dengan melakukan eksfoliasi dapat mencerahkan kulit wajah yang kusam. Selain itu eksfoliasi juga dapat menghaluskan tekstur kulit yan kasar. Eksfoliasi dapat dilakukan menggunakan produk eksfoliate atau perpaduan bahan alami seperti bubuk kopi dan madu. Lakukan eksfoliasi secara rutin sebanyak 2 kali seminggu untuk kulit yang halus dan cerah.

2. Cuci muka dengan sabun yang mengandung niacinamide

Cara mengatasi masalah kulit bagi pendaki  2023 istimewa

foto : freepik.com

Sabun muka merupakan produk yang sangat penting. Sabun muka memiliki fungsi untuk mengangkat debu, kotoran dan minyak berlebih pada wajah. Gunakan sabun muka dengan kandungan niacinamide untuk mencerahkan kulit yang kusam dan gelap. Selain itu sabun muka juga dapat mengecilkan tampilan pori dan membuat wajah tampak segar dan sehat.

3. Aplikasikan moisturizer

Cara mengatasi masalah kulit bagi pendaki  2023 istimewa

foto : freepik.com

Moisturizer memiliki fungsi untuk memberikan kelembapan pada kulit. Pendaki biasanya mengalami kondisi kulit yang lebih kering oleh karena itu penggunaan moisturizer efektif untuk mengatasinya. Selain itu penggunaan moisturizer dapat mengecilkan tampilan pori sehingga wajah tampak lebih halus dan lembut.

4. Selalu gunakan sunscreen

Cara mengatasi masalah kulit bagi pendaki  2023 istimewa

foto : freepik.com

Sunscreen merupakan produk perawatan yang sangat penting. Sunscreen memiliki fungsi untuk melindungi kulit dari paparan sinar matahari. Selain itu rutin menggunakan sunscreen dapat menyamarkan noda gelap dan mencerahkan kulit wajah. Selain itu penggunaan sunscreen juga dapat mencegah penuaan dini pada kulit.

(brl/pep)

tags

Advertising
Advertising
STORIES