Cara mudah merontokan kulit mati hanya pakai 4 bumbu dapur, auto jadi cerah dan halus

Cara mudah merontokan kulit mati hanya pakai 4 bumbu dapur, auto jadi cerah dan halus

Brilio.net - Bagi sebagian orang, khususnya wanita, kulit cerah dan halus menjadi poin utama untuk menunjang kecantikan mereka. Sayangnya, tidak semua orang memiliki kulit seperti yang diinginkan. Untuk mendapatkan kulit putih diperlukan berbagai perawatan ekstra yang harus dilakukan.

Perawatan kulit ini bisa kamu lakukan di klinik kecantikan atau treatment di rumah. Salah satu perawatan kulit di rumah yang bisa kamu lakukan dengan mudah dan aman adalah rutin menggunakan scrub atau lulur. Kamu bisa menggunakan lulur dari berbagai brand kecantikan.

Selain membeli di pasaran, ternyata lulur untuk tubuh ini bisa dibuat sendiri di rumah, lho. Nggak perlu pakai bahan yang ribet, kamu bisa memanfaatkan bumbu-bumbu dapur. Selain murah, lulur ini pun tidak mengandung bahan kimia yang membahayakan kulit.

(brl/mal)

tags

Advertising
Advertising
STORIES