11 Skincare yang bagus dan aman untuk kulit sensitif merek lokal di bawah Rp 100 ribu, cegah iritasi

11 Skincare yang bagus dan aman untuk kulit sensitif merek lokal di bawah Rp 100 ribu, cegah iritasi

6. Emina Double The Moist Face Toner.

Skincare yang bagus dan aman untuk kulit sensitif merek lokal Berbagai sumber

foto: eminacosmetics.com

Selain pelembap, ternyata juga ada toner wajah yang aman dan bagus untuk kulit sensitif, lho. Salah satunya adalah Emina Double The Moist Face Toner. Produk ini diformulasikan dengan kandungan ekstrak chamomile, aloe vera, dan vitamin E yang bermanfaat untuk menutrisi dan melembapkan kulit wajah. Tak hanya itu, toner dari Emina ini juga cocok untuk segala jenis kulit. Kamu bisa membeli produk ini dengan kisaran harga Rp 40 ribu.

7. Viva Face Tonic Green Tea.

Skincare yang bagus dan aman untuk kulit sensitif merek lokal Berbagai sumber

foto: vivacosmetic.com

Viva Face Tonic Green Tea adalah produk lokal yang ternyata bisa kamu manfaatkan untuk merawat kulit sensitif. Toner wajah ini mengandung teh hijau yang berperan sebagai antioksidan. Antioksidan ini bermanfaat untuk mencegah bakteri penyebab jerawat dan radikal bebas.

Bahkan produk ini juga dapat membantu menjaga pH kulit dan mengecilkan ukuran pori wajah. Beberapa kandungan tersebut sangat cocok untuk melembapkan dan menghidrasi kulit sensitif. Toner wajah ini dijual dengan harga Rp 7 ribu.

8. Wardah Hydrating Toner.

Skincare yang bagus dan aman untuk kulit sensitif merek lokal Berbagai sumber

foto: wardahbeauty.com

Wardah ternyata memiliki toner wajah yang cocok dan aman untuk merawat kulit sensitif. Pasalnya produk ini memiliki formula pH Balance dan non alkohol. Tak hanya itu, produk ini juga diformulasikan tanpa wewangian, sehingga cocok untuk pemilik kulit sensitif. Kandungan utama aloe vera ekstract di dalamnya efektif untuk melembapkan dan mengecilkan ukuran pori wajah. Kamu bisa mendapatkan produk ini dengan kisaran harga Rp 38 ribu.

9. Elsheskin Acne Refresh Toner.

Skincare yang bagus dan aman untuk kulit sensitif merek lokal Berbagai sumber

foto: elsheskin.com

Elsheskin Acne Refresh Toner merupakan toner yang cocok untuk segala tipe kulit, tak terkecuali untuk kulit sensitif. Pasalnya produk ini diperkaya dengan sulfur dan salicylic acid yang efektif untuk membasmi bakteri dan radikal bebas penyebab jerawat pada wajah. Selain itu, produk ini juga dapat mengangkat kotoran dan sisa makeup pada wajah. Nah, dengan pemakaian yang rutin, wajahmu akan terasa segar dan bersih. Produk ini memiliki harga Rp 70 ribu.

10. Npure Face Wash Centella Asiatica Cica Series.

Skincare yang bagus dan aman untuk kulit sensitif merek lokal Berbagai sumber

foto: npureofficial.id

Pembersih wajah merek lokal yang bisa kamu pilih untuk mengatasi masalah pada kulit sensitif adalah Npure Face Wash Centella Asiatica Cica Series. Produk ini diformulasikan dengan kandungan centella leaves, green tea, mix fruit extract, vitamin B3 atau niacinamide.

Kandungan ini diklaim dapat mengangkat kotoran dan makeup secara menyeluruh. Sehingga membuat kulit tampak lebih cerah, mengatasi kulit berjerawat, dan mengurangi iritasi kulit. Pembersih wajah ini dijual dengan harga Rp 90 ribu.

11. Whitelab Acne Calming Serum.

Skincare yang bagus dan aman untuk kulit sensitif merek lokal Berbagai sumber

foto: whitelab.co.id

Whitelab Acne Calming Serum merupakan serum yang diformulasikan untuk kulit berjerawat. Meski begitu, produk ini ternyata juga bisa kamu manfaatkan untuk merawat kulit sensitif. Ini berkat kandungan mugwort, cica, tea tree, dan hexamide.

Keempat bahan alami ini mampu mengurangi kulit iritasi, menenangkan kulit sensitif, mengontrol produksi minyak pada wajah, dan merawat kulit jerawat. Kamu bisa membelinya dengan harga Rp 76 ribu.

(brl/mal)

tags

STORIES