Cuma pakai 3 bahan alami, begini cara membuat moisturizing lip tint untuk cerahkan dan lembapkan bibir

Sekarang kamu bisa bikin lip tint sendiri di rumah
Manfaat petroleum jelly untuk kecantikan berguna untuk menjaga kelembaban bibir lebih lama dan membantu proses regenerasi bibir yang pecah-pecah. Petroleum jelly juga memiliki tekstur yang lebih padat dari krim lainnya, sehingga bibir pun menjadi lebih lembut.
Begitupun dengan aloe vera gel yang terkenal manfaatnya untuk melembapkan bibir. Salah satu manfaat lidah buaya untuk bibir adalah mengatasi bibir kering dan pecah-pecah. Penyebab bibir kering dan pecah-pecah adalah peradangan. Nah, masalah ini dapat diatasi dengan mengoleskan lidah buaya pada bibir untuk melembapkannya.
- Bibir cantik dan lembap tanpa modal, ini cara membuat tinted lip gloss hanya pakai 2 bahan Tinggal manfaatkan produk makeup yang ada di rumah.
- Bikin lembap seharian, begini cara mengaplikasikan lip tint agar tak bikin bibir tambah kering Yuk cari tahu cara bikin lip tint lebih tahan lama dan nggak bikin bibir kering~
- Tak perlu modal, begini cara membuat lip tint sendiri hanya pakai 2 bahan makanan Biasanya penggunaan lip tint ala wanita Korea yaitu dengan memadukan beberapa warna atau ombre.
Lidah buaya diketahui mengandung antiradang dan antimikroba. Kandungan inilah yang mampu mencegah infeksi, serta melembapkan dan menghaluskan permukaan kulit bibir. Manfaat lidah buaya untuk bibir tak hanya melembapkan, tetapi juga bertindak sebagai lip balm alami. Lidah buaya mengandung berbagai macam vitamin, mineral, antioksidan, dan segudang komponen anti peradangan, yang bisa mengembalikan kelembapan bibir.
Sedangkan pewarna makanan berguna untuk memberikan warna pada lip tint buatanmu. Kamu bisa memilih warna merah atau oranye untuk membuat lip tint dengan warna nude hingga merah. Tenang, pewarna makanan aman untuk dipakai ke bibir, hal ini karena pewarna makanan juga bisa memberikan efek seperti memakai lip stain, alias warnanya yang tahan lama. Kalau sudah mengetahui manfaat dari bahan-bahan yang digunakan, yuk simak cara membuatnya.
foto: TikTok/@thingsunlimited
Bahan:
1. Petroleum jelly secukupnya.
2. Aloe vera gel secukupnya.
3. Pewarna makanan.
4. Air hangat.
Cara membuat:
1. Tuangkan petroleum jelly pada wadah dan tambahkan sedikit air hangat.
2. Aduk petroleum jelly dan air hangat sampai meleleh dan tidak menggumpal.
3. Tambahkan aloe vera gel dan aduk kembali sampai merata.
4. Tuangkan beberapa tetes pewarna makanan pada campuran dan aduk kembali.
5. Pindahkan pada wadah khusus lip tint.
6. Aplikasikan pada bibir secara merata.
foto: TikTok/@thingsunlimited
Video cara membuat moisturizing lip tint pakai 3 bahan alami yang dibagikan oleh akun @thingsunlimited ini langsung viral. Hingga saat ini videonya sudah ditonton sebanyak 6.303 kali dan mendapatkan lebih dari 100 tanda suka.
@thingsunlimited DIY LipTint #CapCut #diyliptint #fyp #fyp #diy #athome How`s Your Day - aAp Vision
Manfaat petroleum jelly untuk kecantikan berguna untuk menjaga kelembaban bibir lebih lama dan membantu proses regenerasi bibir yang pecah-pecah. Petroleum jelly juga memiliki tekstur yang lebih padat dari krim lainnya, sehingga bibir pun menjadi lebih lembut.
Begitupun dengan aloe vera gel yang terkenal manfaatnya untuk melembapkan bibir. Salah satu manfaat lidah buaya untuk bibir adalah mengatasi bibir kering dan pecah-pecah. Penyebab bibir kering dan pecah-pecah adalah peradangan. Nah, masalah ini dapat diatasi dengan mengoleskan lidah buaya pada bibir untuk melembapkannya.
Lidah buaya diketahui mengandung antiradang dan antimikroba. Kandungan inilah yang mampu mencegah infeksi, serta melembapkan dan menghaluskan permukaan kulit bibir. Manfaat lidah buaya untuk bibir tak hanya melembapkan, tetapi juga bertindak sebagai lip balm alami. Lidah buaya mengandung berbagai macam vitamin, mineral, antioksidan, dan segudang komponen anti peradangan, yang bisa mengembalikan kelembapan bibir.
Sedangkan pewarna makanan berguna untuk memberikan warna pada lip tint buatanmu. Kamu bisa memilih warna merah atau oranye untuk membuat lip tint dengan warna nude hingga merah. Tenang, pewarna makanan aman untuk dipakai ke bibir, hal ini karena pewarna makanan juga bisa memberikan efek seperti memakai lip stain, alias warnanya yang tahan lama. Kalau sudah mengetahui manfaat dari bahan-bahan yang digunakan, yuk simak cara membuatnya.
foto: TikTok/@thingsunlimited
Bahan:
1. Petroleum jelly secukupnya.
2. Aloe vera gel secukupnya.
3. Pewarna makanan.
4. Air hangat.
Cara membuat:
1. Tuangkan petroleum jelly pada wadah dan tambahkan sedikit air hangat.
2. Aduk petroleum jelly dan air hangat sampai meleleh dan tidak menggumpal.
3. Tambahkan aloe vera gel dan aduk kembali sampai merata.
4. Tuangkan beberapa tetes pewarna makanan pada campuran dan aduk kembali.
5. Pindahkan pada wadah khusus lip tint.
6. Aplikasikan pada bibir secara merata.
foto: TikTok/@thingsunlimited
Video cara membuat moisturizing lip tint pakai 3 bahan alami yang dibagikan oleh akun @thingsunlimited ini langsung viral. Hingga saat ini videonya sudah ditonton sebanyak 6.303 kali dan mendapatkan lebih dari 100 tanda suka.
@thingsunlimited DIY LipTint #CapCut #diyliptint #fyp #fyp #diy #athome How`s Your Day - aAp Vision
-
Make Up Skill makeup-nya banjir pujian, transformasi cewek polos jajal Egypt trend ini hasilnya bak Cleopatra
Annathiqotul Laduniyah -
Foundation Jajal trik campur foundation dengan air, hasil makeup wanita ini flawless bak pakai primer high-end
Annathiqotul Laduniyah -
Maskara Mata monolid suka bikin maskara bleber? Ini trik mengatasinya agar bulu mata lentik dan lebih rapi
Annathiqotul Laduniyah -
Cara memakai eyeshadow Tak melulu pakai brush, ini trik blending eyeshadow agar hasilnya nggak ngeblok dan rapi
Annathiqotul Laduniyah -
Eyelash Extension Wanita ini pasang eyelash extension sendiri malah bikin kornea mata luka, ternyata ini penyebabnya
Anindya Kurnia -
Kecantikan Tak perlu beli blotting paper, alat pembersih ini bisa atasi minyak di wajah tanpa bikin makeup luntur
Anindya Kurnia