Bikin lebat dan antikusut, ini trik menumbuhkan rambut keriting pakai hair mask dari 1 jenis bunga

Lakukann secara rutin dua kali dalam seminggu
Sedangkan yoghurt mengandung banyak nutrisi, seperti kalium, kalsium, protein, dan vitamin D. Berbagai mineral bergizi itulah yang membantu rambut memiliki akar yang lebih kuat sehingga rambut tidak mudah rontok. Selain menguatkan akar rambut, yogurt juga merangsang pertumbuhan rambut yang lebih sehat dan berkilau.
Begitupun dengan gliserin yang memiliki kemampuan menarik kelembapan dari udara ke dalam batang rambut. Ia bekerja dengan baik sebagai kondisioner, apalagi rambut keriting cenderung lebih kering dari jenis rambut lainnya karena bentuk batang rambutnya.
- Trik merawat rambut keriting pakai hair mask dari 1 jenis buah, bikin lembut dan antikusut Buah ini memiliki sifat untuk membuat rambut tampak berkilau.
- Cuma butuh 1 jenis buah, ini trik atasi rambut keriting yang kering agar lebih lembut dan mudah diatur Rambut menjadi kering jika kulit kepala tidak memproduksi cukup sebum.
- Antikusut, begini trik mengatasi rambut keriting yang mengembang pakai masker dari 1 jenis rempah Salah satu faktor yang menjadi penyebab rambut mengembang, seperti penggunaan alat styling.
Tak terkecuali dengan D panthenol yang diklaim dapat membantu rambut tampak berkilau, lembut, dan lebih kuat. Tak hanya itu, produk perawatan rambut yang mengandung panthenol juga mampu melindungi rambut dari kerusakan akibat proses pemanasan saat styling. Setelah mengetahui manfaat dari bahan-bahan yang disebutkan, yuk simak cara membuat hair mask-nya.
foto: TikTok/@chebepowder10
Bahan:
1. 6 sendok makan yoghurt.
2. 2 sendok makan bubuk bunga sepatu atau hibiscus powder.
3. 1 sendok makan gliserin.
4. 1 sendok makan D panthenol.
Cara membuat:
1. Campurkan bahan-bahan tersebut pada wadah lalu aduk sampai tercampur merata.
2. Aplikasikan pada seluruh bagian rambut secara merata lalu diamkan selama 20-30 menit.
3. Bilas menggunakan air sampai bersih dan lanjutkan dengan penggunaan sampo serta kondisioner.
4. Lakukan secara rutin setidaknya 2 kali dalam seminggu untuk mendapatkan hasil yang optimal.
foto: TikTok/@chebepowder10
@chebepowder10 Hibiscus followers for massive hair growth
original sound - Chebe powder
Sedangkan yoghurt mengandung banyak nutrisi, seperti kalium, kalsium, protein, dan vitamin D. Berbagai mineral bergizi itulah yang membantu rambut memiliki akar yang lebih kuat sehingga rambut tidak mudah rontok. Selain menguatkan akar rambut, yogurt juga merangsang pertumbuhan rambut yang lebih sehat dan berkilau.
Begitupun dengan gliserin yang memiliki kemampuan menarik kelembapan dari udara ke dalam batang rambut. Ia bekerja dengan baik sebagai kondisioner, apalagi rambut keriting cenderung lebih kering dari jenis rambut lainnya karena bentuk batang rambutnya.
Tak terkecuali dengan D panthenol yang diklaim dapat membantu rambut tampak berkilau, lembut, dan lebih kuat. Tak hanya itu, produk perawatan rambut yang mengandung panthenol juga mampu melindungi rambut dari kerusakan akibat proses pemanasan saat styling. Setelah mengetahui manfaat dari bahan-bahan yang disebutkan, yuk simak cara membuat hair mask-nya.
foto: TikTok/@chebepowder10
Bahan:
1. 6 sendok makan yoghurt.
2. 2 sendok makan bubuk bunga sepatu atau hibiscus powder.
3. 1 sendok makan gliserin.
4. 1 sendok makan D panthenol.
Cara membuat:
1. Campurkan bahan-bahan tersebut pada wadah lalu aduk sampai tercampur merata.
2. Aplikasikan pada seluruh bagian rambut secara merata lalu diamkan selama 20-30 menit.
3. Bilas menggunakan air sampai bersih dan lanjutkan dengan penggunaan sampo serta kondisioner.
4. Lakukan secara rutin setidaknya 2 kali dalam seminggu untuk mendapatkan hasil yang optimal.
foto: TikTok/@chebepowder10
@chebepowder10 Hibiscus followers for massive hair growth
original sound - Chebe powder
-
Perawatan Rambut Tak perlu urang aring, ini cara bikin rambut tipis jadi lebat & uban tersamarkan pakai 1 jenis rempah
Devi Aristyaputri -
Rambut Trik atasi uban hanya pakai 1 jenis daun, ampuh kembali hitam tanpa semir dan urang-aring
Anindya Kurnia -
Vadel Badjideh Perubahan cowok berambut gondrong mirip Vadel Badjideh usai potong rambut, hasilnya bak beda orang
Anindya Kurnia -
Rambut Keriting Punya rambut super keriting iseng nyatok malah ketagihan, penampilan cowok ini auto berubah total
Anindya Kurnia -
Rambut 10 Macam warna rambut yang cocok untuk mengekspresikan dirimu, lengkap cara merawatnya
Agustin Wahyuningsih -
Alis Sulam alis hasilnya di luar ekspektasi, cewek ini bagikan kisahnya saat laser alis penuh perjuangan
Anindya Kurnia