Tanpa gel aloe vera, ini trik cerahkan kulit kusam dan noda pigmentasi pakai 1 jenis bunga

Tanpa gel aloe vera, ini trik cerahkan kulit kusam dan noda pigmentasi pakai 1 jenis bunga

Brilio.net - Kamu tentunya sudah mengetahui bahwa sinar matahari merupakan sumber utama proses stimulasi vitamin D bagi tubuh manusia. Paparan sinar matahari dapat memicu terbentuknya vitamin D pada tubuh sebagai komponen yang membantu menyerap kalsium dan mempertahankan kesehatan tulang. Alhasil, tubuh manusia menjadi lebih sehat karena terjaganya tulang dan sistem kekebalan tubuh.

Meskipun memiliki banyak manfaat, nyatanya sinar matahari juga menjadi biang utama munculnya banyak masalah kulit manusia. Salah satunya adalah munculnya noda hitam dan kekusaman pada kulit. Pasalnya, paparan sinar ultraviolet (UV) yang dihasilkan matahari dapat merangsang sel melanosit pada kulit untuk membentuk melanin sebagai pigmen warna kulit secara lebih cepat. proses ini menyebabkan pigmen warna kulit akan menumpuk di area yang terpapar pada sinar matahari, sehingga kulit wajah terkesan kotor dan kehilangan kecerahan alaminya.

Namun kamu nggak perlu khawatir, untuk mengatasi permasalahan itu kamu bisa memanfaatkan bahan alami, yakni campuran bunga mawar, madu, dan susu. Cara ini sudah dipraktikkan akun Instagram @ruchita,ghag, seperti dilansir briliobeauty.net pada Rabu (30/8).

(brl/ola)

tags

Advertising
Advertising
STORIES