9 Cara merawat kulit berjerawat agar cepat kempes, hindari penggunaan scrub

9 Cara merawat kulit berjerawat agar cepat kempes, hindari penggunaan scrub

Brilio.net - Setiap orang memiliki kondisi dan jenis kulit yang berbeda. Terdapat berbagai jenis kulit seperti normal, berminyak, kombinasi dan sensitif. Apapun jenis kulitnya, kondisi kulit yang mulus dan sehat tentunya merupakan dambaan semua orang.

Untuk memiliki kondisi kulit yang mulus dan sehat, tentunya memerlukan perawatan khusus. Terlebih untuk kamu yang memiliki kulit berjerawat. Perawatan yang dilakukan tentunya berbeda dengan jenis kulit lainnya.

Jerawat sendiri merupakan gangguan kulit yang bisa dialami siapapun dengan jenis kulit apapun. Kulit yang sedang berjerawat membutuhkan perawatan yang tepat. Pasalnya, jika tidak dirawat dan diperhatikan, jerawat bisa semakin parah dan membutuhkan waktu yang lama untuk menghilangkan bekasnya.

Namun, untuk kamu yang sedang dalam kondisi berjerawat tidak perlu khawatir. Briliobeauty.net telah merangkum sembilan cara merawat kulit berjerawat dari berbagai sumber pada Minggu (9/4).

(brl/mal)

tags

STORIES