11 Rekomendasi sabun pemutih sertifikat BPOM, harga mulai Rp 17 ribu

1. Scarlett Whitening Shower Scrub
1. Scarlett Whitening Shower Scrub.
foto: scarlettwhitening.com
- 15 Rekomendasi skincare pemutih wajah merek lokal harga di bawah Rp 150 ribu, cerah merata tanpa kusam Saat ini, banyak produk skincare lokal untuk mencerahkan wajah dengan harga yang terjangkau
- Lebih hemat tanpa beli pil pemutih, begini cara meratakan warna kulit yang kusam pakai 1 jenis daun Dengan penggunaan yang rutin, kamu akan mendapatkan kulit yang lebih putih dan cerah merata.
- 7 Rekomendasi sabun pemutih wajah di apotek harga di bawah Rp 50 ribu Skincare adalah produk perawatan kulit yang tujuannya bermacam-macam mulai dari menenangkan, memulihkan, memperbaiki, hingga melindungi kulit.
Scarlett Whitening Shower Scrub merupakan salah satu produk sabun yang dapat kamu jadikan solusi untuk memutihkan kulitmu yang kusam. Scarlett memiliki tiga varian aroma yang bisa dipilih, yaitu Pomegrante, Mango, dan Cucumber.
Produk ini juga memiliki kandungan glutathione yang kaya antioksidan dan vitamin E yang mampu melembapkan dan menjadikan kulit lebih sehat dengan pemakaian teratur setiap hari. Scrubnya yang halus juga membantu meregenerasi, melembapkan, dan mencerahkan kulit dengan lebih maksimal. Kamu bisa membelinya dengan harga Rp 65.000.
2. Lux White Impress Body Wash.
foto: lux.com
Lux White Impress Body Wash memiliki formula eksfoliator yang mampu mengangkat sel kulit mati dan menambah tingkat kecerahan kulit. Hal ini berkat kandungan utamanya yaitu, mulberry extract yang tinggi antioksidan sehingga dapat melewan radikal bebas.
Kandungan ini pun mampu melembapkan sekaligus mencerahkan kulit tubuh. Tidak hanya glowing, campuran wangi buah, bunga, dan juga musk dapat menambah kesegaran saat mandi. Body wash ini dibanderol Rp 20.000.
3. Biore White Scrub Body Wash.
foto: biore.com
Biore White Scrub Body Wash memiliki teknologi Japan Bright Micellar untuk menjadikan kulit lebih cerah dan bercahaya. Selain itu, sabun mandi ini juga diperkaya dengan Brightening Natural Scrub yang mampu mengangkat sel kulit mati dengan lembut.
Hasilnya, kulit menjadi lebih halus dan terjaga kelembapannya dengan baik. Tak hanya itu, body wash ini juga memiliki kandungan vitamin E sehingga secara maksimal akan mengangkat kotoran dan sel kulit mati pada badan. Kamu bisa membeli produk ini dengan harga Rp 25.000.
4. The Body Shop Almond Milk & Honey Shower Cream.
foto: thebodyshop.co.id
The Body Shop Almond Milk & Honey Shower Cream cocok digunakan untuk pemilik kulit kering dan sensitif. Produk ini diperkaya dengan kandungan organic almond milk dan community trade honey yang mampu membersihkan dan mengangkat sel-sel kulit mati pada badan. Sehingga, kulit menjadi lebih lembap dan lembut.
Nah, dengan pemakaian yang rutin setiap hari, kulitmu akan lebih cerah, lembap, dan terasa lebih halus. Produk ini bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 129.000.
5. Shinzui Skin Lightening Body Cleanser.
foto: shopee.co.id
Shinzui Skin Lightening Body Cleanser merupakan sabun pemutih badan yang diklaim mampu membersihkan kulit dari kotoran yang menempel dan juga membuat badan wangi seharian. Tak hanya itu saja, produk ini juga mengandung herba matsu oil, yaitu natural whitening extract dari tumbuhan Matsutake Jepang dan ekstrak bunga sakura untuk meregenerasi sel-sel kulit.
Sehingga, kulit akan tampak lebih cerah secara alami dan terlindungi dari sinar UV. Kamu bisa membelinya dengan harga Rp 77.000.
1. Scarlett Whitening Shower Scrub.
foto: scarlettwhitening.com
Scarlett Whitening Shower Scrub merupakan salah satu produk sabun yang dapat kamu jadikan solusi untuk memutihkan kulitmu yang kusam. Scarlett memiliki tiga varian aroma yang bisa dipilih, yaitu Pomegrante, Mango, dan Cucumber.
Produk ini juga memiliki kandungan glutathione yang kaya antioksidan dan vitamin E yang mampu melembapkan dan menjadikan kulit lebih sehat dengan pemakaian teratur setiap hari. Scrubnya yang halus juga membantu meregenerasi, melembapkan, dan mencerahkan kulit dengan lebih maksimal. Kamu bisa membelinya dengan harga Rp 65.000.
2. Lux White Impress Body Wash.
foto: lux.com
Lux White Impress Body Wash memiliki formula eksfoliator yang mampu mengangkat sel kulit mati dan menambah tingkat kecerahan kulit. Hal ini berkat kandungan utamanya yaitu, mulberry extract yang tinggi antioksidan sehingga dapat melewan radikal bebas.
Kandungan ini pun mampu melembapkan sekaligus mencerahkan kulit tubuh. Tidak hanya glowing, campuran wangi buah, bunga, dan juga musk dapat menambah kesegaran saat mandi. Body wash ini dibanderol Rp 20.000.
3. Biore White Scrub Body Wash.
foto: biore.com
Biore White Scrub Body Wash memiliki teknologi Japan Bright Micellar untuk menjadikan kulit lebih cerah dan bercahaya. Selain itu, sabun mandi ini juga diperkaya dengan Brightening Natural Scrub yang mampu mengangkat sel kulit mati dengan lembut.
Hasilnya, kulit menjadi lebih halus dan terjaga kelembapannya dengan baik. Tak hanya itu, body wash ini juga memiliki kandungan vitamin E sehingga secara maksimal akan mengangkat kotoran dan sel kulit mati pada badan. Kamu bisa membeli produk ini dengan harga Rp 25.000.
4. The Body Shop Almond Milk & Honey Shower Cream.
foto: thebodyshop.co.id
The Body Shop Almond Milk & Honey Shower Cream cocok digunakan untuk pemilik kulit kering dan sensitif. Produk ini diperkaya dengan kandungan organic almond milk dan community trade honey yang mampu membersihkan dan mengangkat sel-sel kulit mati pada badan. Sehingga, kulit menjadi lebih lembap dan lembut.
Nah, dengan pemakaian yang rutin setiap hari, kulitmu akan lebih cerah, lembap, dan terasa lebih halus. Produk ini bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 129.000.
5. Shinzui Skin Lightening Body Cleanser.
foto: shopee.co.id
Shinzui Skin Lightening Body Cleanser merupakan sabun pemutih badan yang diklaim mampu membersihkan kulit dari kotoran yang menempel dan juga membuat badan wangi seharian. Tak hanya itu saja, produk ini juga mengandung herba matsu oil, yaitu natural whitening extract dari tumbuhan Matsutake Jepang dan ekstrak bunga sakura untuk meregenerasi sel-sel kulit.
Sehingga, kulit akan tampak lebih cerah secara alami dan terlindungi dari sinar UV. Kamu bisa membelinya dengan harga Rp 77.000.
6. Kojie San Lightening Soap.
foto: shopee.co.id
Kojie San Lightening Soap merupakan sabun batang yang populer dengan klaimnya yang dapat mencerahkan kulit kusammu. Hal ini berkat kandungan kojic acid, yang berasal dari Jepang dengan manfaat untuk memutihkan kulit. Manfaat kojic acid lainnya juga mampu meringankan kulit dari kerusakan akibat paparan sinar matahari, menyamarkan bintik-bintik penuaan atau bekas luka.
Selain itu, produk ini juga mengandung glycerin dan coconut oil yang mampu melembapkan badan secara menyeluruh. Tea tree oil didalamnya juga efektif untuk mengatasi jerawat punggung. Produk ini dibanderol dengan harga Rp 17.000.
7. Everwhite Brightening Soap.
foto: everwhite.co.id
Everwhite Brightening Soap mengandung dead sea mud atau lumpur laut mati, charcoal, kolagen, dan lidah buaya. Berkat kandungan tersebut, produk ini mampu mencerahkan kulit secara merata dan alami. Selain mampu mencerahkan kulit, sabun pemutih badan ini juga mampu membersihkan kulit hingga lapisan paling terdalam.
Tak hanya itu, sabun pemutih badan ini juga memberikan nutrisi terbaik pada kulit dan mampu mengatasi jerawat karena bersifat antibakteri. Kamu bisa membeli produk ini dengan harga Rp 34.000.
8. Lux Botanicals Camellia White.
foto: lux.com
Lux Botanicals Camellia White diperkaya dengan kandungan floral beauty oil sehingga mampu memanjakan dan melembapkan kulit. Tak hanya itu, produk ini juga diklaim mampu mencerahkan badan secara alami berkat kandungan vitamin C essence sehingga mampu mencerahkan kulit secara merata dengan pemakaian sepanjang hari.
Sehingga, kulitmu akan tampak lebih cerah, lembap, dan lembut dengan pemakaian yang teratur. Produk ini bisa di beli dengan harga Rp 45.000.
9. Velvy Goat's Milk Shower Cream.
foto: shopee.co.id
Velvy Goat's Milk Shower Cream diklaim mampu mencerahkan sekaligus melembapkan kulitmu. Hal ini berkat kandungan utama berupa susu kambing, yang juga bermanfaat untuk membersihkan kulit tubuh. Selain membersihkan, kandungan licorice bermanfaat untuk mencerahkan, memutihkan, meratakan warna kulit, dan juga mengatasi noda hitam.
Tak hanya itu, kandungan shea butter didalamnya juga dapat melembapkan kulit dengan membuat pH jadi seimbang agar nutrisi dari produk mudah terserap oleh kulit. Kamu bisa membeli produk ini dengan harga Rp 40.000.
10. Mustika Ratu Papaya Body Soap.
foto: mustikaratuonline.com
Mustika Ratu Papaya Body Soap merupakan salah satu produk lokal yang memiliki kandungan utama buah pepaya. Buah pepaya tak hanya mampu menutrisi, tetapi juga mempunyai manfaat untuk membuat kulit tampak lebih cerah.
Sabun pemutih badan yang diformulasikan dengan menggunakan ekstrak pepaya ini kaya akan kandungan vitamin C dan Vitamin E. Kandungan tersebut dapat membersihkan, melembapkan, dan menjadikan kulit tampak lebih cerah. Produk ini bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 20.000.
11. Vienna Goat's Milk Brightening Body Wash.
foto: shopee.co.id
Vienna Goat's Milk Brightening Body Wash diformulasikan dengan menggunakan susu kambing. Formula ini mengandung protein, vitamin, dan juga mineral yang mengandung senyawa antioksidan. Tak hanya itu, produk ini juga mengandung kolagen yang dapat melembutkan dan mengencangkan kulit.
Ditambah natural whitening agar kulit tubuh tetap cerah serta bersih secara maksimal. Dengan pemakaian rutin, sabun pemutih badan ini dapat menjaga kesehatan kulit, mencegah datangnya penuaan dini, sampai melindungi kulit dari paparan sinar UV. Kamu bisa membeli sabun ini dengan harga Rp 29.000.
-
Transformasi Transformasi makeup cewek kulit sawo matang & bermata panda ini manglingi, riasan matanya unreal pol
Anindya Kurnia -
Serum Wajah 11 Rekomendasi serum di Indomaret harga mulai dari Rp 20 ribuan, murah dan terjangkau
Anindya Kurnia -
Serum Wajah 17 rekomendasi serum vitamin C harga di bawah Rp 300 ribu, wajah kusam auto cerah merona
Siti Wulandari Mamonto -
Rekomendasi Skincare 16 Rekomendasi skincare remaja murah harga di bawah Rp 50 ribu, bikin wajah cerah dan bebas jerawat
Anindya Kurnia -
Serum Wajah 13 Serum yang mengandung Niacinamide, cocok untuk semua jenis kulit
Kharisma Alfi Tiara -
Beauty 15 Rekomendasi skincare hilangkan milia harga mulai Rp 20 ribu, wajah jadi mulus dan bebas gradakan
Syifa Fauziah