11 Cara membuat masker mata secara alami, bisa gunakan putih telur

11 Cara membuat masker mata secara alami, bisa gunakan putih telur

Brilio.net - Area mata kerap kali diabaikan perawatannya. Padahal tak hanya wajah yang perlu untuk dirawat, tetapi area mata pun memerlukan perawatan khusus. Area tersebut kulitnya sangat tipis, karena itu elastisitasnya mudah hilang. Oleh sebab itu, saat kamu lelah, kurang tidur, atau mengalami gangguan kesehatan, tanda-tandanya tampak paling jelas di mata.

Hal ini karena kulit area mata merupakan bagian yang rentan menghitam yang biasa disebut dengan mata panda. Mata panda atau lingkaran hitam di bawah mata sering dikaitkan dengan kondisi kurang tidur. Bahkan orang yang mengalami dehidrasi, penuaan, atau menderita penyakit tertentu juga bisa mengalami mata panda.

Mata panda bisa dialami siapa saja, baik pria maupun wanita. Kondisi ini ditandai dengan bagian kantung mata yang tampak lebih gelap dari warna kulit wajah. Orang yang memiliki mata panda akan terlihat letih dan lebih tua dari usia sebenarnya. Mata panda umunya sering muncul karena kurang tidur, baik itu karena begadang atau insomnia.

Namun, penyebab dari masalah pada kulit mata ini tidak hanya itu saja, menurut studi pada The Journal of Clinical and Aesthetic Dermatology, paparan sinar matahari yang menipiskan permukaan kulit, faktor genetik, dehidrasi, alergi, hingga merokok juga bisa jadi penyebab munculnya mata panda.

Oleh karena itu, untuk mengatasi hal tersebut kamu harus rajin merawatnya. Salah satu caranya dengan menggunakan masker. Tetapi karena mata dan kulit di sekitarnya sangat sensitif, kamu tak bisa mengaplikasikan masker yang biasa digunakan untuk wajah.

Masker seperti ini biasanya mengandung sedikit alkohol yang dapat membuat mata perih. Seperti yang diketahui bahwa saat ini sudah banyak produk masker mata yang praktis. Tetapi tidak ada salahnya kalau mencoba membuat masker mata sendiri di rumah.

Kamu bisa menggunakan berbagai bahan alami yang praktis dan mudah didapatkan, seperti 11 cara membuat masker mata secara alami berikut ini, yang telah brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Selasa (24/5).

(brl/lea)

tags

Advertising
Advertising
STORIES