Nggak tampak seperti dempul, MUA ini sulap wajah berjerawat dan berminyak jadi flawless bak beda orang

Sudah pasti jerawat yang tertutupi sempurna itu melalui berbagai macam teknik makeup.
Sudah pasti jerawat yang tertutupi sempurna itu melalui berbagai macam teknik makeup. Untuk melakukan perubahan tersebut, awal-awal yang dilakukan sang MUA adalah membersihkan wajah. Jika sudah aplikasikan primer yang sesuai dengan jenis kulit. Oleskan color corrector warna hijau untuk menetralisir warna merah dari jerawat. Aplikasikan color corrector pada beberapa bagian wajah yang berjerawat.
-
Transformasi cewek kulit berjerawat dirias MUA jadi pengantin ini manglingi banget, bak barbie hidup Tak sedikit juga yang menyebut paras sang pengantin kayak Inul Daratista.
-
Wanita wajah berjerawat ini dirias MUA jadi pengantin modern, hasil akhirnya bikin bopeng tersamarkan Penampilan pengantin ini jadi terlihat lebih flawless dan fresh.
-
Muka bopeng efek gonta-ganti skincare, MUA ini sulap wajah pengantin Sunda jadi mulus dengan makeup Berkat tangan handal sang MUA, pengantin ini bisa tersenyum puas karena hasil makeup yang nggak mengecewakan.
foto: YouTube/@Ariizam
Setelah itu, aplikasikan foundation dengan tone warna kuning atau jangan terlalu terang. Hal ini dilakukan agar jerawat tidak menonjol. Kemudian bentuk shading dalam pada bagian hidung dan baurkan dengan beauty blender. Taburkan blush on cream berwarna peach pada kedua sisi pipi. Kunci dengan bedak tabur dan padat ke seluruh wajah.
Beralih ke bagian mata, awali dengan membentuk alis. Isi alis menggunakan eyeshadow warna cokelat dan rapikan sisi luar alis dengan foundation. Usai itu, taburkan eyeshadow berwarna cokelat sebagai base dan baurkan. Menaburkan glitter pada kelopak mata.
foto: YouTube/@Ariizam
Kemudian pasang bulu mata dan berikan polesan maskara agar riasan tampak tegas. Taburkan blush on peach dan pulaskan eyeliner putih di bawah mata. Susul dengan aplikasikan eyeliner hitam.
foto: YouTube/@Ariizam
Sebagai finishing berikan sentuhan highliter di bagian hidung, dahi, dan tulang pipi. Setelah itu, berikan sentuhan warna peach pada bibir. Dengan menggunakan beberapa langkah, riasan wajah penuh jerawat dan berminyak jadi bak beda orang.
"Sebenarnya kakak model ini aslinya dah cantik loh kalo ga makeup an,serius loh.cuma jerawatnya agak banyak. Muka gue jg jrawatan hehe . Btw aq suka banget tutorialnya," komentar akun @yaneeyagaby8811.
"Flawless banget..," puji akun @dashalina7115.
"Cantik banget kak..bikin pangling," akun @mohdkhairin5063 memujinya.
"Cantik banget, sangat cantik, cantik sekali," imbuh akun @debbynesyaaprianda7294.
Sudah pasti jerawat yang tertutupi sempurna itu melalui berbagai macam teknik makeup. Untuk melakukan perubahan tersebut, awal-awal yang dilakukan sang MUA adalah membersihkan wajah. Jika sudah aplikasikan primer yang sesuai dengan jenis kulit. Oleskan color corrector warna hijau untuk menetralisir warna merah dari jerawat. Aplikasikan color corrector pada beberapa bagian wajah yang berjerawat.
foto: YouTube/@Ariizam
Setelah itu, aplikasikan foundation dengan tone warna kuning atau jangan terlalu terang. Hal ini dilakukan agar jerawat tidak menonjol. Kemudian bentuk shading dalam pada bagian hidung dan baurkan dengan beauty blender. Taburkan blush on cream berwarna peach pada kedua sisi pipi. Kunci dengan bedak tabur dan padat ke seluruh wajah.
Beralih ke bagian mata, awali dengan membentuk alis. Isi alis menggunakan eyeshadow warna cokelat dan rapikan sisi luar alis dengan foundation. Usai itu, taburkan eyeshadow berwarna cokelat sebagai base dan baurkan. Menaburkan glitter pada kelopak mata.
foto: YouTube/@Ariizam
Kemudian pasang bulu mata dan berikan polesan maskara agar riasan tampak tegas. Taburkan blush on peach dan pulaskan eyeliner putih di bawah mata. Susul dengan aplikasikan eyeliner hitam.
foto: YouTube/@Ariizam
Sebagai finishing berikan sentuhan highliter di bagian hidung, dahi, dan tulang pipi. Setelah itu, berikan sentuhan warna peach pada bibir. Dengan menggunakan beberapa langkah, riasan wajah penuh jerawat dan berminyak jadi bak beda orang.
"Sebenarnya kakak model ini aslinya dah cantik loh kalo ga makeup an,serius loh.cuma jerawatnya agak banyak. Muka gue jg jrawatan hehe . Btw aq suka banget tutorialnya," komentar akun @yaneeyagaby8811.
"Flawless banget..," puji akun @dashalina7115.
"Cantik banget kak..bikin pangling," akun @mohdkhairin5063 memujinya.
"Cantik banget, sangat cantik, cantik sekali," imbuh akun @debbynesyaaprianda7294.
-
Cara memakai eyeshadow Tak melulu pakai brush, ini trik blending eyeshadow agar hasilnya nggak ngeblok dan rapi
Annathiqotul Laduniyah -
Eyelash Extension Wanita ini pasang eyelash extension sendiri malah bikin kornea mata luka, ternyata ini penyebabnya
Anindya Kurnia -
Kecantikan Tak perlu beli blotting paper, alat pembersih ini bisa atasi minyak di wajah tanpa bikin makeup luntur
Anindya Kurnia -
Lipstik Jangan langsung dibuang, ini cara mudah atasi lip product habis agar tetap bisa digunakan
Anindya Kurnia -
Blush On Review Instaperfect Silk Touch Blusher diklaim beri efek light reflection, hasil bak rona kulit alami
Anindya Kurnia -
Eyeshadow Nggak perlu touch up, ini trik bikin penggunaan eyeshadow anticrack dan bebas minyak sepanjang hari
Anindya Kurnia