Nggak perlu beli shade baru, ini trik mengatasi warna blush on yang terlalu terang

Nggak perlu beli shade baru, ini trik mengatasi warna blush on yang terlalu terang

Setelah kamu mendapatkan sedikit bubuk blush on, kamu bisa langsung mencampurkannya pada sedikit loose powder yang telah kamu sisihkan. Pastikan kamu hanya menyisihkan sedikit loose powder saja agar nantinya warna blush on yang kamu campurkan masih bisa keluar dan tidak terlalu muda

trik mengubah warna blush on yang terlalu terang  2023 brilio.net

foto: TikTok/@emmmmastyles

Setelah bubuk blush on dan loose powder berada dalam satu wadah, kamu bisa langsung mencampurkan keduanya hingga menghasilkan warna blush on yang lebih soft dari sebelumnya.

trik mengubah warna blush on yang terlalu terang  2023 brilio.net

foto: TikTok/@emmmmastyles

Cara tersebut tentunya sangat membantu banyak orang yang memiliki shade blush on terlalu terang dan ingin mengubah shadenya tanpa membeli blush on yang baru.

Video singkat tersebut viral di TikTok dan mendapatkan 362,4 ribu like serta beberapa komentar positif dari para pengguna TikTok.

"Sis thats kinda smart (itu cara yang cerdas), komentar akun @Maritza.

"OMG I ALWAYS DO THIS (OMG SAYA SELALU MELAKUKAN INI), ujar akun @eisha.

"I do this too! (saya juga melakukan ini), komentar akun @Isabella Alexis.

@youngcouture Speechless! #makeup #makeuphacks #makeuptutorial #blushhack #greenscreenvideo Boy's a liar Pt. 2 - PinkPantheress & Ice Spice

mgg/Luthfiah Ulfiani

(brl/lea)

tags

Advertising
Advertising
STORIES