Kulit cerah seketika, wanita ini bagikan trik kombinasi foundation dan body lotion

foto: freepik.com
Brilio.net - Setiap orang punya standar kecantikannya masing-masing, namun nyatanya banyak orang yang ingin memiliki kulit cerah dan bebas kusam. Demi mendapatkan penampilan yang menarik, sejumlah wanita Indonesia rela melakukan perawatan agar kulitnya tampak cerah. Namun pastinya hal ini tidak bisa didapatkan begitu saja. Kamu butuh waktu untuk mencerahkan kulit.
Walaupun begitu, kini di media sosial ada satu trik yang bisa kamu gunakan untuk mencerahkan kulit dalam seketika lho. Trik ini dibagikan pengguna TikTok bernama Melani Indrawan. Lewat unggahan video di akun @melaniindrawan, ia tampak membagikan kombinasi foundation dan body lotion. Kedua produk ini diklaim bisa menaikkan skin tone agar terlihat putih. Maka dari itu, bisa kamu gunakan saat menghadiri acara penting seperti pesta pernikahan, kegiatan penting, dan lainnya.
"Hacks Kulit Cerah Dalam Waktu Instant" tulis Melani Indrawan, dikutip briliobeauty.net dari TikTok @melaniindrawan, Kamis (19/7).

foto: Instagram/@melaniindrawan
Lantas bagaimana cara menggunakan kombinasi foundation dan body lotion untuk cerahkan kulit? Bagi kamu yang penasaran bisa menyimak langkah-langkah di bawah ini sebagaimana briliobeauty.net rangkum dari Instagram melaniindrawan, Jumat (19/7).

foto: Instagram/@melaniindrawan
1. Tuangkan body lotion pada telapak tangan secukupnya
2. Campurkan dengan foundation dengan tone warna cerah
3. Mix semua produk hingga tercampur sempurna
4. Oleskan secara merata ke seluruh tangan, dengan begitu tangan bisa cerah dengan seketika.
![10 Warna Viva eyeshadow cream terbaik, bikin tampilan mata makin glowing dan segar]()
Rekomendasi Produk 10 Warna Viva eyeshadow cream terbaik, bikin tampilan mata makin glowing dan segar
Lola Lolita![5 Rekomendasi produk makeup untuk dapatkan hasil dewy, wajah fresh sepanjang hari]()
Review Produk Makeup 5 Rekomendasi produk makeup untuk dapatkan hasil dewy, wajah fresh sepanjang hari
Lola Lolita![Nggak cakey lagi, ini 5 rekomendasi foundation terbaik untuk kulit berminyak dan lembap sepanjang hari]()
Rekomendasi Foundation Nggak cakey lagi, ini 5 rekomendasi foundation terbaik untuk kulit berminyak dan lembap sepanjang hari
Lola Lolita![10 Produk drugstore dengan kualitas setara high-end, tapi harga tetap bersahabat]()
Rekomendasi Produk 10 Produk drugstore dengan kualitas setara high-end, tapi harga tetap bersahabat
Lola Lolita![10 Rekomendasi bedak two way cake terbaik untuk kulit mulus tanpa crack seharian]()
Rekomendasi Makeup 10 Rekomendasi bedak two way cake terbaik untuk kulit mulus tanpa crack seharian
Lola Lolita![13 Cara alami bikin alis lebih tebal tanpa sulam, aman dipakai jangka panjang dan mudah dibuat]()
Alis 13 Cara alami bikin alis lebih tebal tanpa sulam, aman dipakai jangka panjang dan mudah dibuat
Annathiqotul Laduniyah









