Bisa sendiri di rumah tanpa perlu ke salon, ini 7 cara blow rambut agar hasilnya cantik bergelombang

Bisa sendiri di rumah tanpa perlu ke salon, ini 7 cara blow rambut agar hasilnya cantik bergelombang

1. Keramas mengguankan air dingin

Cara blow rambut sendiri istimewa

foto: freepik.com

Cara pertama adalah keramas menggunakan air dingin. Karena jika ingin mendapatkan hasil rambut yang bevolume kamu harus menghindari penggunaan air hangat. Keramas menggunakan air hangat dapat mengangkat minyak alami pada kulit kepala, sehingga dapat memicu kulit kepala jadi lebih berminyak. Alhasil rambut malah akan lebih cepat lepek.

2. Menggunakan kondisioner

Cara blow rambut sendiri istimewa

foto: freepik.com

Selanjutnya adalah menggunakan kondisioner. Kondisioner berfungsi untuk membuat tekstur rambut menjadi halus dan lembap. Sehingga, memudahkan rambut ketika diblow. Menggunakan kondisioner juga membuat rambut tampak tidak kaku.

3. Menggunakan vitamin rambut

Cara blow rambut sendiri istimewa

foto: freepik.com

Selanjutnya merupakan tahapan yang tidak boleh terlewatkan. Yaitu, menggunakan vitamin rambut untuk menutrisi rambut. Penggunaan vitamin rambut juga dapat mencegah rambut agar tidak kering dan rusak. Selain itu, penggunaan vitamin membuat hasil blow akan lebih tahan lama.

4. Jepit rambut menjadi beberapa bagian

Cara blow rambut sendiri istimewa

foto: freepik.com

Sebelum mengeblow rambut, kamu bisa membagi rambut kamu menjadi beberpaa bagian. Setelah itu, kamu dapat menjepit beberapa bagian rambut tersebut. Ini berfungsi agar hasil blow lebih rapi dan merata.

(brl/pep)

tags

Advertising
Advertising
STORIES