5 Masalah kulit selama bulan puasa dan cara mengatasinya

5 Masalah kulit selama bulan puasa dan cara mengatasinya

Masalah kulit yang sering dialami selama puasa foto: Freepik/valuavitaly

Masalah penuaan di wajah ditandai dengan munculnya kerutan, garis halus, dan flek hitam di beberapa area wajah. Hal tersebut tentu mengganggu penampilan. Bagi mereka yang kekurangan vitamin dan mineral, masalah penuaan dini kerap muncul. Wajah pun terlihat lebih lesu dan kurang menarik.

Cara mengatasinya dengan memulai mengonsumsi makanan tinggi serat seperti buah dan sayur. Selain itu kamu juga bisa rutin menggunakan skincare yang dapat mengatasi masalah tersebut. Skincare bisa rutin digunakan saat pagi dan malam hari untuk mendapatkan hasil yang maksimal.

5. Menumpuknya sel kulit mati

Masalah kulit yang sering dialami selama puasa foto: Freepik/nakaridore

Selama puasa, pastinya jam tidur berubah. Hal itu membuat proses regenerasi kulit terganggu dan menimbulkan penumpukan sel kulit mati di area wajah. Sel kulit mati yang menempel di wajah ini harus segera diatasi untuk menghindari kulit kusam dan perubahan warna kulit yang tidak merata.

Cara yang bisa dilakukan selain mengubah pola tidur, kamu juga bisa rutin melakukan eksfoliasi atau pengelupasan pada kulit. Proses ini bisa kamu lakukan dengan menggunakan produk scrub wajah dan tubuh. Kandungan butiran scrub di dalamnya mampu mengangkat sel kulit mati sehingga kulit menjadi tampak lebih sehat dan cerah. Eksfoliasi ini bisa dilakukan dua sampai tiga kali dalam seminggu.

(brl/ola)

tags

Advertising
Advertising
STORIES