10 Cara merawat rambut berwarna agar tahan lama, gunakan conditioner

10 Cara merawat rambut berwarna agar tahan lama, gunakan conditioner

Brilio.net - Usai mewarnai rambut, tentunya kamu harus memikirkan bagaimana cara merawatnya. Pertama agar rambut tidak rusak karena bahan kimia, kemudian bagaimana warna rambut tersebut bisa awet alias tidak mudah luntur. Sekarang ini rambut berwarna memiliki berbagai jenis, seperti semi permanent dan demi permanent. Kedua jenis pewarna rambut itu seiring berjalannya waktu akan luntur.

Selain itu, rambut berwarna memiliki masa hanya sampai 3 bulan saja. Meski begitu, risiko kerusakan yang didapatkan bisa memiliki durasi yang lebih lama lho. Oleh karena itu rambut yang diwarnai harus mendapatkan perawatan ekstra.

Disisi lain perlu diketahui, menggonta-ganti warna rambut dalam kurun waktu yang cukup sering bisa berpengaruh pada kesehatan rambut. Bahan kimia yang ada di dalam cat rambut bisa membuat rambut rusak, seperti mudah patah maupun bercabang.

Agar hal tersebut tidak terjadi kamu bisa merawat rambut berwarna dengan berbagai cara. Selain merawat rambut berwarna jadi sehat, warna rambut juga bisa bertahan lebih lama. Nah, berikut ini 10 cara merawat rambut berwarna agar tahan lama, sebagaimana brilio.net rangkum dari berbagai sumber, Rabu (17/8).

(brl/ola)

tags

Advertising
Advertising
STORIES